Menu

Mode Gelap
Arus Mudik Lebaran di Pelabuhan Dwikora Pontianak Mulai Padat

Daerah · 24 Des 2018 21:10 WIB ·

Jelang Misa  Natal, Polres Situbondo Lakukan Sterilisasi Gereja 


					Polres Situbondo melakukan sterelisasi ke sejumlah gereja di Kota Situbondo. (foto:fat) Perbesar

Polres Situbondo melakukan sterelisasi ke sejumlah gereja di Kota Situbondo. (foto:fat)

Situbondo,reportasenews.com – Menjelang perayaan Natal Tahun 2018, petugas Polres Situbondo melakukan sterelisasi ke sejumlah gereja di Kota Situbondo. Itu dilakukan dengan tujuan untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada umat kristiani, yang sedang merayakan misa natal, Senin (24/12/2018).
Pantauan Reportasenews.com  dilapangan, untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada umat  kristiani, yang sedang merayakan natal tahun 2018, petugas Polres Situbondo melakukan penyisiran  ke sejumlah gereja yang ada di Kota Situbondo.
Mulai dari tempat ibadah  hingga ke setiap sudut ruangan gereja. Itu  tak luput dari pemeriksaan petugas yang  alat pendeteksi berupa metal detektor. Bahkan, untuk memastikan sejumlah tempat ibadah umat kristiani aman, petugas juga menyisir ke  setiap sudut di sekitar lingkungan gereja di Kota Situbondo.
Kapolres Situbondo AKBP Awan Hariono mengatakan, pihaknya sengaja menerjunkan tim sterilisasi terhadap  28 gereja yang ada  di Kota Situbondo, untuk  memastikan sejumlah gereja aman.”Sehingga umat kristiani yang sedang merayakan natal tahun 2018 itu khusyuk dalam melaksanakan ibadahnya,”ujar Kapolres Situbondo AKBP Awan Hariono, Senin (24/12/2018).
Menurutnya, selain melakukan penyisiran,  untuk memberikan rasa aman dan nyaman,  pihaknya juga akan menerjunkan petugas  untuk ngepam di masing-masing  gereja di Kota Situbondo.
“Selain itu, petugas  juga akan memeriksa para jamaah yang akan merayakan natal, dengan menggunakan alat pendeteksi berupa metal detektor,”pungkasnya.(fat)
Komentar
Artikel ini telah dibaca 4 kali

badge-check

Reporter

Baca Lainnya

Pasca Libur Lebaran, Ratusan Pemudik Mulai Berdatangan Melalui Terminal Bus Alam Barajo Jambi

18 April 2024 - 17:27 WIB

Bandar Ekstasi Dibekuk Satuan Narkoba Polres Binjai 

18 April 2024 - 16:20 WIB

Pasca Lebaran, BBM di Kabupaten Kapuas Hulu Sempat Alami Kelangkaan

18 April 2024 - 16:14 WIB

Berkasnya Dinyatakan P21, Dua Tersangka TPPO Dijebloskan ke Rutan Situbondo

18 April 2024 - 16:06 WIB

Anggota DPR RI Asal Jambi Ihsan Yunus, Diperiksa KPK Terkait Kasus Dugaan Korupsi  di Kemenkes

18 April 2024 - 15:34 WIB

Tiga Lokasi Tenpat Perdagangan Narkoba Dirobohkan Polres Binjai.

18 April 2024 - 10:22 WIB

Trending di Daerah