Menu

Mode Gelap

Nasional · 8 Mar 2017 18:56 WIB ·

Anies Minta Relawan Dekati Warga dengan Akhlak


					Anies Baswedan mengingatkan relawan Anies-Sandi untuk mendekati pemilih warga Jakarta dengan cara atau akhlak yang baik Perbesar

Anies Baswedan mengingatkan relawan Anies-Sandi untuk mendekati pemilih warga Jakarta dengan cara atau akhlak yang baik

Jakarta,reportasenews.com – Calon Gubernur DKI Jakarta nomor urut tiga, Anies Baswedan mengingatkan relawan Anies-Sandi untuk mendekati pemilih warga Jakarta dengan cara atau akhlak yang baik. Dengan pendekatan tersebut, kemenangan akan didapat seperti jaman Rasululloh.

“Ingatkan warga dengan cara sopan. Keliling ke rumah warga untuk mengingatkan dengan sopan,” kata Anies saat deklarasi dukungan Gerakan Muslim Kalimantan Barat (Kalbar) untuk Jakarta di kediamannya, Jalan Lebak Bulus Dalam, Cilandak, Jakarta Selatan, Rabu (8/3).

Anies mengatakan hal itu terkait Gerakan Muslim Kalbar untuk Jakarta yang akan melakukan blusukan ke warga Jakarta. Blusukan dengan cara door to door mengingatkan warga memilih Anies-Sandi sebagai representasi pemimpin muslim di Pilkada DKI Jakarta putaran dua.

Anies juga meminta relawan menumbuhkan semangat kebersamaan kepada warga Jakarta yaitu semangat perubahan untuk kota Jakarta. “Kita ikhtiar sama-sama. Kami minta bantu awasi Pilkada DKI Jakarta,” ujar Anies. (*)

Komentar

badge-check

Reporter

Baca Lainnya

Tangani Kasus Bank Centris, PUPN & KPKNL Gelapkan Jaminan Lahan 452 Hektar

15 Februari 2025 - 15:45 WIB

Abdul Salam Nganro Raih Penghargaan Leadership Safety Award Nasional 2025

15 Februari 2025 - 14:00 WIB

PPM-SU Kecewa  Terhadap Kinerja Mapolres Langkat Dalam Menangani Masalah Narkoba

15 Februari 2025 - 10:56 WIB

Seludupkan 15 Kg Sabu, 4 WNA Malaysia Ditangkap

11 Februari 2025 - 19:30 WIB

Pencarian Cristian Ricardo Dihentikan Setelah Tujuh Hari Tanpa Hasil

11 Februari 2025 - 16:44 WIB

Harmoni Senja di Bukit Buhunuah, Favoritnya Pendaki yang ingin merasakan Ketenangan

11 Februari 2025 - 14:39 WIB

Trending di Daerah