Menu

Mode Gelap

Nasional · 8 Apr 2017 18:54 WIB ·

BREAKING NEWS : 6 Teroris Penembak Pos Polisi AkhirnyaTewas


					Keenam pelaku teroris yang ditembak mati petugas setelah terjadi baku tembak dengan aparat gabungan TNI dan Polri di Tuban, Jawa Timur. (foto: istimewa)  Perbesar

Keenam pelaku teroris yang ditembak mati petugas setelah terjadi baku tembak dengan aparat gabungan TNI dan Polri di Tuban, Jawa Timur. (foto: istimewa)

BREAKING NEWS : Tuban, reportasenews.com – Akhirnya, drama pengejaran teroris penembak polisi di Pos Polisi di Tuban Jawa Timur berakhir dengan tertembaknya enam pelaku. Keenam pelaku tewas diterjang timah panas yang dilepaskan aparat gabungan yang melakukan pengejaran dari siang hingga sore hari, Sabtu (8/4).

Belum diketahui, identitas para pelaku. Keenam mayat para pelaku penembakan lalu dikirim ke RSUD Tuban, untuk dilakukan identifikasi dan otopsi.

Aparat keamanan nampaknya tak mau kompromi dengan para teroris, setelah melakukan pengepungan lokasi terjadi baku tembak dengan para pelaku.

Setelah diberondong tembakan oleh aparat, keenam pelaku tersebut sudah tergeletak di ladang jagung milik warga Jenu, Kabupaten Tuban.(mrh/ham)

Komentar

badge-check

Reporter

Baca Lainnya

Tangani Kasus Bank Centris, PUPN & KPKNL Gelapkan Jaminan Lahan 452 Hektar

15 Februari 2025 - 15:45 WIB

Abdul Salam Nganro Raih Penghargaan Leadership Safety Award Nasional 2025

15 Februari 2025 - 14:00 WIB

PPM-SU Kecewa  Terhadap Kinerja Mapolres Langkat Dalam Menangani Masalah Narkoba

15 Februari 2025 - 10:56 WIB

Seludupkan 15 Kg Sabu, 4 WNA Malaysia Ditangkap

11 Februari 2025 - 19:30 WIB

Pencarian Cristian Ricardo Dihentikan Setelah Tujuh Hari Tanpa Hasil

11 Februari 2025 - 16:44 WIB

Harmoni Senja di Bukit Buhunuah, Favoritnya Pendaki yang ingin merasakan Ketenangan

11 Februari 2025 - 14:39 WIB

Trending di Daerah