Menu

Mode Gelap
Arus Mudik Lebaran di Pelabuhan Dwikora Pontianak Mulai Padat

Nasional · 7 Des 2016 08:33 WIB ·

Gempa Mengguncang Banda Aceh, Puluhan Rumah Dan Masjid Roboh


					Masjid Yang Roboh di Banda Aceh (Foto: Istimewa) Perbesar

Masjid Yang Roboh di Banda Aceh (Foto: Istimewa)

Banda Aceh, reportasenews.com – Gempa dengan kekuatan 6,4 SR terjadi diwilayah Aceh kedalaman 10 Km, Rabu Dinihari (7/12).

Getaran kuat dirasakan masyarakat mengguncang wilayah Banda Aceh dan sekitarnya, sekitar pukul 05.03:36 WIB merobohkan 10 unit ruko, 6 unit rumah dan 1 Masjid roboh.

Beberapa tiang listrik juga dikabarkan roboh. Selain itu 1 SBPU dikawasan tersebut hancur akibat gempa.

Gempa yang terjadi beberapa menit menjelang Subuh, membuat panik warga berhamburan keluar menyelamatkan diri.

Informasi yang dihimpun reportasenews.com pusat gempa berada di kawasan Kabupaten Pidie Jaya dan tidak berpotensi tsunami.

Hingga saat ini petugas dari BPBD Kabupaten Pidie masih melakukan evakuasi mencari korban yang dikabarkan masih terjebak di reruntuhan bangunan.

Korban baik yang meninggal dunia maupun luka-luka masih dalam pendataan petugas dilapangan. (Tr)

Komentar
Artikel ini telah dibaca 2 kali

Baca Lainnya

Tekan Inflasi Daerah, Pj. Gubernur Kalbar beberkan Strategi 4K

8 Desember 2023 - 20:36 WIB

Pj. Gubernur Kalbar Perpanjang Masa Bakti Sekda Definitif Kota Singkawang

8 Desember 2023 - 20:32 WIB

Ajak Awasi Pemilu 2024, Bawaslu Gelar Sosialisasi Pengawasan Partisipatif

8 Desember 2023 - 16:58 WIB

Antisipasi Gangguan Keamanan Jelang Nataru, Petugas Rutan Situbondo Geledah Blok Hunian WBP

8 Desember 2023 - 14:03 WIB

Polri Mutasi Ratusan Personel, Ada Kapolda Berganti Pimpinan

8 Desember 2023 - 09:30 WIB

Antsipasi Banjir dan DBD Koramil 1207-10/Tarentang Bersihkan Saluran Air

7 Desember 2023 - 20:36 WIB

Trending di Daerah