Menu

Mode Gelap

Nasional · 4 Mar 2017 12:10 WIB ·

Kunjungi Rawaterate, Anies Ungkap Harapannya Untuk Jakarta


					Calon Gubernur DKI Anies Basedan diacara deklarasi dan syukuran warga di kawasan Rawaterate, Cakung, Jakrta Timur. Perbesar

Calon Gubernur DKI Anies Basedan diacara deklarasi dan syukuran warga di kawasan Rawaterate, Cakung, Jakrta Timur.

Jakarta,reportasenews.com – Anies Baswedan menyambut baik kegiatan deklarasi dan syukuran warga atas masuknya paslon nomor tiga ke Pilkada putaran kedua di kawasan Rawaterate, Cakung, Jakarta Timur, Sabtu (4/3).

Kegiatan yang dilakukan oleh komunitas Rombongan Anies-Sandi (Romansa) ini dihadiri oleh puluhan warga, termasuk ulama dan tokoh masyarakat setempat.

“Saya senang sekali bisa datang ke sini. Tapi saya tidak bisa berkampanye. Insya Allah, di waktu yang lain akan bersilaturahmi lagi,” ujar Anies mengawali sambutannya.

Mantan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan ini kemudian mengungkapkan harapannya untuk Jakarta. Ibukota Indonesia, sambungnya, harus menjadi kita yang menjunjung tinggi adab.

“Kita ingin Jakarta menjadi kota di mana rakyat dan pemimpin saling menghormati. Tumbuh silaturahmi yang baik antar warga dan juga pemimpinnya. Sehingga masalah apapun bisa diselesaikan dengan musyawarah,” ucapnya sembari tersenyum. (*)

Komentar

badge-check

Reporter

Baca Lainnya

Sufmi Dasco : Tidak Ada Pemotongan Gaji ke-13 ASN oleh Pemerintah

7 Februari 2025 - 20:55 WIB

Tol Kapuas 2 Kubu Raya Lumpuh berjam-jam Akibat Kendaraan Tak Layak dan Pengemudi Ceroboh Jadi Penyebabnya

7 Februari 2025 - 20:14 WIB

Polresta Pontianak Intensifkan Patroli Cegah Aksi Kejahatan Jalanan dan Tawuran Remaja

7 Februari 2025 - 20:09 WIB

Budi Harjo Siap Hadapi Gugatan Pendi Terkait Klaim Tanah Gudang Ekspedisi di Jalan Lingkar Selatan Jambi

7 Februari 2025 - 17:22 WIB

Christian Ricardo Diterkam Buaya di Sungai Simpang Aur, Pencarian Masih Berlangsung

7 Februari 2025 - 15:50 WIB

Pria Tewas Usai Melompat ke Sungai Saat Penggerebekan Judi di Kubu Raya

7 Februari 2025 - 10:32 WIB

Trending di Daerah