Menu

Mode Gelap
Arus Mudik Lebaran di Pelabuhan Dwikora Pontianak Mulai Padat

Hukum · 30 Nov 2016 12:10 WIB ·

Masih Banyak Yang Percaya Ahok Menistakan Agama


					Politis Partai Demokrat Hayono Isman mendukung Cagub Ahok menjadi Gubernur  DKI Jakarta periode kedua. (foto:kompas) Perbesar

Politis Partai Demokrat Hayono Isman mendukung Cagub Ahok menjadi Gubernur DKI Jakarta periode kedua. (foto:kompas)

JAKARTA, REPORTASE- Gubernur DKI Jakarta nonaktif Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) mengaku banyak warga Jakarta yang percaya dirinya menistakan agama, sebab mereka tidak melihat secara utuh tayangan videonya.

“Yang penting survei turun, karena banyak orang, ternyata 56 persen yang tidak pakai ponsel pintar. Jadi 56 persen ini kita sebarkan, mereka tidak tahu. 62 persen warga Jakarta percaya saya menista agama, karena hanya menonton yang sepotong,” papar Ahok di Rumah Lembang, Menteng, Jakarta Pusat, Rabu (30/11).

Ahok menyampaikan yang dilihat masyarakat kebanyakan adalah potongan video di media sosial. Ia mengatakan saat itu tidak berniat menistakan agama.

“Kalau mau lihat keseluruhan, ya tinggal lihat video saya di Pulau Seribu. Tidak terlihat saya menista,” ujarnya.

Kemudian Ahok melanjutkan, hal itulah yang terjadi saat ini walaupun kepuasan terhadap kinerja dirinya termasuk tinggi. “Ini yang terjadi pada kita. Beberapa orang tidak memilih walaupun kepuasan kepada saya mencapai 70 persen,” imbuh Ahok. (tol)

Komentar
Artikel ini telah dibaca 6 kali

badge-check

Reporter

Baca Lainnya

Miris, UMK Situbondo Cuma Naik 35 Ribu Terendah di Jatim

1 Desember 2023 - 21:54 WIB

Satlantas Polres Situbondo, Santuni Tiga Anak Yatim Korban Laka Lantas

1 Desember 2023 - 21:16 WIB

Film Gampang Cuan Jadi Film Drama Komedi Terlaris 2023

1 Desember 2023 - 21:12 WIB

Kepala BNPT Tegaskan Indonesia Komitmen Lindungi Anak-Anak Dari Tindak Kejahatan Teroris

1 Desember 2023 - 20:39 WIB

Satu Rumah Roboh Diterjang Hujan Angin, Puluhan Lainnya Rusak

1 Desember 2023 - 17:27 WIB

Spesialis Pencuri Mesin Pompa Air Ditangkap, Dua Pelaku Kabur

1 Desember 2023 - 17:22 WIB

Trending di Daerah