Menu

Mode Gelap

Internasional · 25 Jan 2017 10:00 WIB ·

New Delhi India Mengharamkan Plastik


					Lokasi pembuangan sampah plastik di India/ IndiaTV Perbesar

Lokasi pembuangan sampah plastik di India/ IndiaTV

India, reportasenews.com: Satu langkah berani dan maju diberlakukan untuk mengharamkan sampah plastik di New Delhi India. Pada Desember 2016, National Green Tribunal (NGT), mengeluarkan undang-undang yang melarang penggunaan semua plastik sekali pakai di seluruh wilayah ibukota nasional. Ini mulai berlaku pada tanggal 1 Januari 2017.

Keputusan ini berlaku untuk semua plastik sekali pakai, termasuk produk tas, cangkir chai, dan sendok garpu. Meskipun perubahan ini dimaksudkan untuk mengurangi jumlah polusi plastik yang dihasilkan oleh India, tidak semua orang mendukung perubahan.

Banyak pedagang buah dan sayuran prihatin mereka akan kehilangan bisnis, pelanggan akan pergi ke tempat lain jika mereka tidak bisa mendapatkan tas yang membawa barang belanja mereka,. jadi bukan hal mudah untuk terbiasa dengan ide larangan tersebut.

India dan empat negara Asia lainnya adalah sumber polusi plastik di dunia. Mereka bertanggung jawab untuk sekitar 60 persen dari 8,8 juta ton plastik yang dibuang ke lautan di dunia setiap tahun.

Jika hal ini dibiarkan berlanjut, Asia akan membuang 80 persen dari plastik dunia pada tingkat 200 juta ton per tahun pada tahun 2025. Adalah masuk akal perlunya membuat tindakan pencegahan sejak sekarang. (HSG/ Treehuger)

Komentar

badge-check

Reporter

Baca Lainnya

Korban Tewas Kebakaran Hebat di Los Angeles Bertambah Menjadi 24 Orang

13 Januari 2025 - 17:10 WIB

Dukung Net Zero Emission, Relawan PLN garap Program Energi Bersih dan Pengolahan Limbah

17 Desember 2024 - 23:29 WIB

Menhan Prabowo Temui Presiden erdogan Bahas Kerjasama Strategis

31 Juli 2024 - 15:19 WIB

Indonesia Desak ASEAN Tingkatkan Upaya Pelucutan Senjata Nuklir

24 Juli 2024 - 15:56 WIB

Menkes Arab Saudi Sebut Lebih dari 1.300 Jamaah Haji Meninggal Dunia di Mekkah

24 Juni 2024 - 11:27 WIB

Bersama Narasa Indonesia, CEO Batik Sawit Sm-art Batik Ajak IKM Batik Pekalongan Kembangkan Batik Ekologis

29 Mei 2024 - 10:54 WIB

Trending di Daerah