Menu

Mode Gelap
Arus Mudik Lebaran di Pelabuhan Dwikora Pontianak Mulai Padat

Hukum · 2 Des 2016 10:19 WIB ·

Presiden Jokowi Enggan Komentar Penangkapan


					Presiden Jokowi di Stadion Gelora Bung Karno. (foto: EH) Perbesar

Presiden Jokowi di Stadion Gelora Bung Karno. (foto: EH)

JAKARTA, REPORTASE-Presiden Jokowi enggan berkomentar dengan aksi doa bersama yang dilakukan umat muslim di Monas maupun penangkapan sejumlah orang pada, Jumat (2/12) pagi ini.

Ketika ditanya oleh pers, disela-sela kunjungan kerja melihat persiapan Asian Games di Gelora Bung Karno, ia hanya tersenyum saja.

“Kalau soal itu tanya kapolri saja,” kata Presiden Jokowi.

Ia hanya mau menjawab soal petugas keamanan yang bertugas menjaga aksi doa bersama itu.

“Ada beberapa kegiatan, doa bersama di Monas, aksi buruh di parlemen di DPR. Itu tolong dibedakan,” ungkap Jokowi.

Mengenai permintaan peserta demo untuk hadir di Monas, Jokowi menjawab diplomatis.

“Yang pasti saya akan sholat Jumat,” katanya. (tim rn)

Komentar
Artikel ini telah dibaca 4 kali

badge-check

Reporter

Baca Lainnya

Miris, UMK Situbondo Cuma Naik 35 Ribu Terendah di Jatim

1 Desember 2023 - 21:54 WIB

Satlantas Polres Situbondo, Santuni Tiga Anak Yatim Korban Laka Lantas

1 Desember 2023 - 21:16 WIB

Film Gampang Cuan Jadi Film Drama Komedi Terlaris 2023

1 Desember 2023 - 21:12 WIB

Kepala BNPT Tegaskan Indonesia Komitmen Lindungi Anak-Anak Dari Tindak Kejahatan Teroris

1 Desember 2023 - 20:39 WIB

Satu Rumah Roboh Diterjang Hujan Angin, Puluhan Lainnya Rusak

1 Desember 2023 - 17:27 WIB

Spesialis Pencuri Mesin Pompa Air Ditangkap, Dua Pelaku Kabur

1 Desember 2023 - 17:22 WIB

Trending di Daerah