Menu

Mode Gelap

Hukum · 11 Nov 2016 12:29 WIB ·

Presiden Pastikan TNI-Polri Loyal pada NKRI


					Presiden Jokowi menaiki tank marinir. Perbesar

Presiden Jokowi menaiki tank marinir.

JAKARTA, REPORTASE-Safari Presiden Jokowi ke satuan TNI dan Polri seminggu ini, ingin memastikan bahwa para prajurit itu hanya loyal kepada negara, pancasilam UUD dan Bhinneka Tunggal Ika.

“Saya ingin memastikan kesemuanya loyal pada negara, setia kepada Pancasila, pada UUD 1945, kepada NKRI, kepada kebhinekaan kita,” ujar Presiden di Lapangan Markas Korps Marinir Cilandak, Jakarta Selatan, Jumat (11/11).

Selain itu, Presiden Jokowi mengatakan bahwa dirinya sekaligus Panglima Tertinggi TNI-Polri ingin memastikan bahwa jajaran di bawahnya memiliki kesiapan dalam rangka mempertahankan NKRI.

“Kalau sudah bertemu dan dekat seperti ini, bisa kita rasakan prajurit kita siap. Memastikan itu saja,” kata Presiden Jokowi.

Sebelumnya, Presiden Jokowi telah memberikan arahan kepada prajurit TNI di Mabes AD pada Senin (7/11/2016).

Pada hari Selasa (8/11/2016), Presiden Jokowi memberikan arahan kepada jajaran Polri di Gedung PTIK.

Pada hari Kamis (10/11/2016), Presiden Jokowi memberikan pengarahan kepada prajurit Komando Pasukan Khusus (Kopassus) di Markas Kopassus Cijantung, Jakarta Timur dan hari ini, Presiden telah memberikan arahan kepada personel Brimob.(tat)

Komentar

badge-check

Reporter

Baca Lainnya

Mengawali Masa Siaga Ramadhan, PLN UIT JBT Lakukan Audiensi dengan BPN, Perkuat Kolaborasi Pengamanan Aset

13 Maret 2025 - 20:20 WIB

Berkah Ramadhan, PLN UIT JBT Nyalakan Listrik, Wujudkan Mimpi Masyarakat dalam Light Up The Dream

12 Maret 2025 - 19:00 WIB

General Manager PLN UIT JBT Terjun Langsung di Titik Banjir, Pantau Penanganan Gardu Induk Terdampak

7 Maret 2025 - 19:41 WIB

Gelaran Retreat Kepala Daerah di Magelang Selesai, PLN UIT JBT Sukses Kawal Kelistrikan Tanpa Kedip

4 Maret 2025 - 23:10 WIB

Retreat Kepala Daerah di Magelang, PLN UIT JBT Siagakan Petugas 24 Jam Siap Kawal Sistem Transmisi Andal 

4 Maret 2025 - 22:54 WIB

PLN UIT JBT Luncurkan Program GROW Transmission, Dukung Penuh Transisi Energi Hijau di Indonesia

4 Maret 2025 - 22:41 WIB

Trending di Nasional