Menu

Mode Gelap

Daerah · 21 Apr 2017 10:20 WIB ·

Puluhan Warga Binaan Rutan Tangerang Terjangkit TBC


					Rumah Tahanan Jambe Kelas 1 Tangerang Banten. (foto: istimewa) Perbesar

Rumah Tahanan Jambe Kelas 1 Tangerang Banten. (foto: istimewa)

Tangerang, reportasenews.com – Sedikitnya 30 warga binaan pemasyarakatan yang mendekam di balik jeruji Rumah Tahanan Jambe Kelas 1 Tangerang Banten menderita Tuberculosis (TBC) aktif. Hal tersebut dikatakan Kepala Rutan Kelas 1 Tangerang, Masjuno, Jumat (21/4).

“Betul sudah terdeteksi 30 warga binaan kami yang terkena TBC. Dan kini warga binaan yang menderita TBC tersebut tengah menjalani pengobatan dan diawasi oleh pihak rutan,” katanya.

Selain itu, lanjut Masjuno bahwa warga binaan yang terkena TBC juga sudah menjalani isolasi. Hal tersebut dilakukan agar tidak adanya penularan terhadap warga binaan yang lain.

“Kita sudah lakukan screanning dan bekerja sama dengan dinkes untuk mengantisipasi masuknya warga binaan yang telah menderita TBC. Jadi bila ada suspect/tersangka TBC langsung tertangani sehingga tidak terjadi penularan,” pungkasnya. (sly)

Komentar

badge-check

Reporter

Baca Lainnya

Pria Tewas Usai Melompat ke Sungai Saat Penggerebekan Judi di Kubu Raya

7 Februari 2025 - 10:32 WIB

Polri Bongkar Tambang Timah Ilegal di Bekasi, Kerugian Negara Capai Rp10 Miliar

7 Februari 2025 - 10:27 WIB

Nelayan Sungai Raya yang Hilang Ditemukan Selamat Setelah Mesin Kapal Rusak

6 Februari 2025 - 19:24 WIB

TNI AL Kaji Kebutuhan Kapal Induk untuk Kepentingan Operasi Militer Selain Perang

6 Februari 2025 - 17:38 WIB

Polda Banten Tangkap 14 Pelaku Peredaran Uang Palsu Jaringan Antar Provinsi

6 Februari 2025 - 17:27 WIB

Walikota Jakarta Pusat Arifin Diperiksa Kejati Terkait kasus Dugaan Korupsi

6 Februari 2025 - 17:19 WIB

Trending di Hukum