Menu

Mode Gelap

Internasional · 3 Mar 2017 11:00 WIB ·

Telah Hadir UHS-III SD Card 624MB/s Tercepat Didunia


					SDcard versi lama untuk keperluan fotografi dan videografi/ HSG Perbesar

SDcard versi lama untuk keperluan fotografi dan videografi/ HSG

Amerika, reportasenews.com: SDCard dijaman ini makin lama “makin gila” kecepatannya. Lembaga “SD Card Association (SDA)” memperkenalkan generasi terbaru dari UHS-III SD Card dengan kemampuan transfer 624MB/second.

Kartu UHS-III sebetulnya sudah masuk kategori “ultra high speed”, sangat cepat dan merupakan peningkatan tajam dari pendahulunya UHS-II. yang melonjak menjadi 312MB/ second. Lejitan kemampuan transfer menjadi 624MB/s sebuah lompatan terbaik saat ini.

“Kemampuan kartu memori SDcard terus berkembang, membuka jalan untuk pencitraan dan fitur video baru yang sangat diharapkan,” sebut Brian Kumagai, presiden SDA, mengatakan dalam sebuah pernyataan kepada DPReview, “Dari virtual reality untuk 8K video.”

SDcard ini diharapkan dapat mendukung kemampuan peralatan pencitraan visual digital modern seperti video 360, virtual reality, video 4K dan masih banyak lagi dimasa depan. (HSG)

 

bus_speed

ScreenShot011

Komentar

badge-check

Reporter

Baca Lainnya

Sufmi Dasco : Tidak Ada Pemotongan Gaji ke-13 ASN oleh Pemerintah

7 Februari 2025 - 20:55 WIB

Tol Kapuas 2 Kubu Raya Lumpuh berjam-jam Akibat Kendaraan Tak Layak dan Pengemudi Ceroboh Jadi Penyebabnya

7 Februari 2025 - 20:14 WIB

Polresta Pontianak Intensifkan Patroli Cegah Aksi Kejahatan Jalanan dan Tawuran Remaja

7 Februari 2025 - 20:09 WIB

Budi Harjo Siap Hadapi Gugatan Pendi Terkait Klaim Tanah Gudang Ekspedisi di Jalan Lingkar Selatan Jambi

7 Februari 2025 - 17:22 WIB

Christian Ricardo Diterkam Buaya di Sungai Simpang Aur, Pencarian Masih Berlangsung

7 Februari 2025 - 15:50 WIB

Pria Tewas Usai Melompat ke Sungai Saat Penggerebekan Judi di Kubu Raya

7 Februari 2025 - 10:32 WIB

Trending di Daerah